Pemain Thailand Main Curang Terhadap Lawan dan Akibatnya Memalukan
Situasi ini terjadi di menit-menit akhir babak pertama pertandingan antara Buriram United dan Kuala Lumpur City dalam ajang Copa del Este ASEAN yang berlangsung malam hari kemarin (6/2). Penjaga gawang Chatchai Bootprom dari Buriram United berdebat dengan penyerang Patrick Reichelt dari Kuala Lumpur City. Segera setelah itu, wasit menghentikan pertandingan untuk menangani insiden tersebut. Pemain…
